Jumat, 21 Mei 2010

Cara Mengembalikan Blog yang sudah terhapus

Saya selaku pengelola blog ini pernah secara tidak sengaja menghapus Blog saya ini. yah.. terus terang saja saya panik, namun setelah saya browsing di google saya ketemu caranya jadinya ya seperti sekarang ini, saya bisa lg mengakses Blog ini seperti sediakala. Nah sekarang saya akan membagikan pengalaman saya buat anda berikut caranya:

1. LOGIN seperti biasa.
2. Kemudian lihat di bawah list blog terakhir ada tulisan Tunjukkan semua, klik pilihan itu




3.langsung aja kita klik Urungkan penghapusan blog ini



Blog Anda sudah aktif kembali, tapi masih belum bisa diakses. Terus bagaimana supaya bisa mengaksesnya kembali? Gini caranya:

1. Pergi lagi ke Dashboard/Dasbor
2. Kemudian Pilih Settings/Pengaturan
3. Kalau sudah, langsung ke Publikasi



Akan terlihat URL blog kita yang sudah kita hapus sebelumnya, aktifkan dengan menulis kode verifikasi kemudian pilih Simpan Setelan.

4 komentar:

  1. bos rudy.....kalau pasang link url gimana caranya????????

    BalasHapus
  2. maaf mas agus, maksudnya mau pasang link dimana?

    BalasHapus
  3. jawabanya dah ketemu.....kemarin cari2 & browsing di net. Terimakasih tips anda sangat bermanfaat....dan saya tetap harus belajar. Kutunggu postingan barunya...

    BalasHapus
  4. ok makasih atas kunjungannya mas agus GBU

    BalasHapus